Keluhan Resmi Terhadap Layanan, Produk atau Jasa

Keluhan Resmi Terhadap Layanan, Produk atau Jasa

08 March 2022
0 Votes
619 Dilihat

HP hilang di Bluebird dan kayaknya tidak kembali

Saya kadang kehilangan HP di gojek atau di grab. Tetapi biasanya selalu kembali. Percakapan komplit. Nama dan nomor tilpon sopir kemungkinan ada. Tapi saya sensor dulu. Kali ini kita naik bluebird dari citraland. Istri saya terburu buru bayar sopir. Saya juga lagi males mikir. Kayaknya waktu bayar sopir tersebut HP terjatuh dan kita buru buru pe...

08 March 2022
0 Votes
239 Dilihat

CURHAT mi band 3

nah xiaomi mi band 3 anak saya setelah lama ga di pake ternyata ga bisa pair lagi sama mifit di henpon... sesudah saya browsing dan coba2 tetap ga bisa. nah ketika saya bawa ke service center xiaomi resmi, mereka minta invoice pembelian dan dus nya... lah ini saya beli tahun 2019, dah 3 tahunan jadi ga tau lagi dimana. alasan service center supaya...

05 March 2022
0 Votes
645 Dilihat

Pasien Stroke Minta Surat Rujukan Dipersulit di Puskesmas

Jakarta- Pelayanan sangat buruk yang dilakukan oleh dokter, tenaga kesehatan, pegawai, dan perawat dari Puskesmas Cilandak Barat, Jakarta Selatan, diterima oleh keluarga pasien stroke. Singkat cerita anak dari pasien Stroke atas nama Ibu Marwanih (69) dengan no BPJS: 0001209614771 mengajukan surat rujukan ke RS Prikasih ditujukan ke Poli Saraf,...

03 March 2022
0 Votes
287 Dilihat

Shopee Membatasi Akun Penjual Saya dan MENAHAN SALDO PENJUA...

Saya adalah seller yang menjual barang lewat shopee dengan nama akun : del.tronics Pada tanggal 2 Maret kemarin ketika saya membuka akun toko saya dan klik lihat toko saya muncul pesan "toko ini telah dihapus/diblokir/dibatasi dari Shopee". Kemudian saya mencoba untuk menanyakan kepada customer service Shopee melalui live chat, agen cus...

02 March 2022
0 Votes
700 Dilihat

Televisi Xiaomi Rusak, Spare Part Tak T...

Saya membeli televisi Xiaomi Mi tv 55" pada bulan Desember 2020. Tanggal 08 Februari 2022, televisi tidak dapat tersambung ke Wifi dan saya langsung melaporkan ke pihak Xiaomi di nomor 08001401558.Teknisi datang di tanggal 14 Februari 2022, diinformasikan bahwa ada kerusakan di bagian modul wifi. Karena sudah tidak garansi, akan dilakukan pemesanan...

02 March 2022
0 Votes
610 Dilihat

Akun PSN Disuspend Dikenakan Fee, Sony...

Pada tanggal 20 Januari 2022, anak saya membeli koin 1000 vbucks pada games Fortnite di PS 5 (Play Station). Karena error, maka tertagih tiga kali pada kartu CIMB Niaga saya, sehingga pihak bank memutuskan untuk memblokir kartu kredit dan menagih hanya satu transaksi.Namun yang menjadi masalah adalah akun PSN anak saya ter suspended. Jadi seluruh g...

02 March 2022
0 Votes
420 Dilihat

Shopee Tak Berikan Dana Penjualan, Tran...

Permasalahan ini bermula pada tanggal 10 Februari 2022, saya mendapatkan pesanan pertama kali di akun Shopee. Setelah berhasil dilakukan pengiriman barang yang dipesan oleh pembeli dan diterima dengan baik oleh pembeli. Akun saya tidak bisa diakses setelah saya melakukan kewajiban saya sebagai penjual.Akun diblokir, dana diambil tanpa kejelasan dar...

02 March 2022
0 Votes
386 Dilihat

Ketidakjelasan Investasi di Platform Sa...

Pada bulan April 2021, saya melihat ada kesempatan investasi di perusahaan equity crowdfunding bernama Santara yang diurus oleh PT Santara Daya Inspiratama. Santara menawarkan saham satu penerbit bernama Marlin Brothers.Di Prospektus Marlin Brothers halaman 44 disebutkan bahwa return investasi mencapai 13% - 18%. Selain itu, di Profil Marlin Brothe...

01 March 2022
0 Votes
747 Dilihat

Setiap Malam, Internet Oxygen Home Terp...

Setelah melayangkan laporan di tanggal 4 Februari, akibat internet yang terputus, isu ini masih berlanjut hingga saat ini, 16 Februari 2022, yang menandakan sudah 12 hari sejak masalah bermula.Sebagian nomor laporan yang saya catat adalah 752950, 750135 dan 748587. Selama dua minggu ini, sebetulnya respons dari pihak CS Oxygen sudah cukup baik, kar...

28 February 2022
0 Votes
735 Dilihat

Tiang Indihome Dipasang Tanpa Izin, Pem...

Saya adalah pemegang nomor laporan IN109422488 yang telah mengajukan permohonan pemindahan tiang Indihome yang diletakkan di depan rumah saya tanpa izin dari pemilik rumah.Saya telah mengajukan keluhan berkali-kali sejak tanggal 07 September 2021 dan baru diberikan respons pada tanggal 03 Februari 2021, berupa whatsapp dari pegawai Telkom. Namun re...

28 February 2022
0 Votes
518 Dilihat

Air Palyja Mati, Hanya Diminta Menunggu...

Pada tanggal 07 Februari 2022, aliran air Palyja di rumah saya dengan nomor pelanggan 000389617 mati. Saya sudah membuat laporan pada tanggal08, 10 dan 14 Februari 2022.Setiap kali menelepon, jawabannya sama yaitu tidak ada indikasi gangguan di tempat saya dan akan dicek lebih lanjut oleh petugas teknisi, tapi tidak pernah ada teknisi yang datang....

28 February 2022
0 Votes
796 Dilihat

Poin Rewards Air Asia Dihanguskan Sebel...

Saya pengguna AirAsia Big member 1120151734. Sebelumnya sudah kirimkan email ke [email protected] pada tanggal 04 Februari 2022 yang berisi komplain terhadap poin rewards yang dihanguskan sebelum masa expired. (No Pelaporan 100068507)Saya lampirkan semua bukti notifikasi [email protected] dari Air Asia, di [email protected] tersebut tertulis...

28 February 2022
0 Votes
611 Dilihat

Kapan Refund dari Manajemen Apartmen Po...

Saya adalah konsumen Chadstone Tower B sejak 2015. PPJB yang ditanda tangani oleh Chadstone menyatakan Pollux akan menyelesaikan Unit Bangunan lengkap dengan Fasilitas beserta Surat Laik Fungsi (agar Unit bisa digunakan Konsumen) selambatnya Tahun 2018 bahkan sebelum ada Pandemi Covid 19 di Wuhan.Pertemuan Saya sebagai Konsumen dengan 3 Manajer Pol...

25 February 2022
0 Votes
224 Dilihat

Livin Mandiri Susah di Saat Genting

Gak pagi, gak siang, gak malem, sering banget trouble nya. masa iya kaya gini mau jadi bank digital ? ngimpi jangankan bicara 24 jam service, server aja yg dipake yg murahan jadi bikin susah disaat2 genting 

25 February 2022
0 Votes
680 Dilihat

Pesanan Dibatalkan, eporter.id Belum Ke...

Saya melakukan pembelian barang di eporter.id pada tanggal 29 Oktober 2021 dengan nomor invoice INV-2021-190244, order number 20107619. Setelah melakukan pembayaran saya dihubungi oleh admin yang menyatakan bahwa barang yang saya pesan harganya sudah naik dan diminta tambahan dana.Karena saya tidak bersedia, maka saya meminta agar pesanan dibatalka...

SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial