Home > Lain-Lain > Lainnya > Mari Bersyukur

Mari Bersyukur


353 dilihat

mari kita merenungkan tulisan berikut dan kita syukuri nikmat dan berkah dari Tuhan ~~~~~~~~~ OKSIGEN DAN NITROGEN ~~~~~~~~~ Sudah pernah iseng nanyain harga oksigen belum? Kalo belum, kira-kira Rp.25.000/ltr. Dan pernah ndak kita nanyain harga nitrogen di apotik? Kalo belum tau, kira-kira Rp.9.950/ltr. Taukah bahwa dlm sehari manusia menghirup 2.880 liter oksigen & 11.376 liter nitrogen? 2.880 x Rp 25.000 = Rp 72.000.000,- 11.376 x Rp.9.950 = Rp 113.191.200,- Jadi total biaya untuk bernafas dalam sehari adalah Rp 72.000.000 + Rp 113.191.200 = Rp 185.191.200,- Kalau sebulan, jadi 30 x Rp.185.191.200 = Rp 5.555.736.000,- Kalau per satu tahun adalah, 365 hari x Rp 185.191.200 = Rp 67.594.788.000,- Jadi kalau kita hargai dengan Rupiah, maka Oksigen & Nitrogen yang kita hirup mencapai : » Rp 185 Juta perhari, » Rp 5.5 Milyard perbulan » atau Rp 67.5 milyar pertahun.... Tanyakan pd diri kita masing2 : » Sudah berapa lama kita hidup dibumi Sang Pencipta ini ? » Dan berapa kita harus membayar Oksigen yg sudah kita hirup? Orang yg paling kaya sekalipun tdk akan sanggup membiayai nafas hidupnya. Ini baru dihitung dari biaya nafas, belum biaya-biaya yg lainnya. .................................... Tuhan tidak pernah memungut Sepeserpun dari kita..... ....................................



Source : kaskus


Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial