Home > Profesional & Layanan Bisnis > Servis > Kecewa Pelayanan Cepatnet

Kecewa Pelayanan Cepatnet


734 dilihat

Jakarta - Cepatnet merupakan supplier tunggal untuk koneksi internet di wilayah BSD Studento. Semenjak saya berlangganan Cepatnet, beberapa kali ada komplain mengenai layanan internetnya.

Awalnya dua bulan sekali, hingga sekarang seminggu sekali. Ketika dikomplain, selalu dikatakan mengenai tunggakan pembayaran, padahal saya selalu membayar tepat waktu.

Sabtu lalu, saya sudah komplain dengan customer service Cepatnet pada pukul 10.30 WIB. Dijanjikan akan menghubungi saya hari itu juga perihal tanggapan komplain saya, tapi sampai saat ini belum ada respon apapun.


Kartika
Kemanggisan Utama 2 Jakarta Barat
*****@****.***
08111733383

(wwn/wwn)






Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

admin.suratpembaca@proton.me
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial