Home > Pemerintah > Informasi > SMS Finance, Dimana BPKB Saya?

SMS Finance, Dimana BPKB Saya?


725 dilihat

Bekasi - Pada tanggal 27 November 2012 saya melakukan pelunasan pinjaman tiga bulan lebih awal kepada Sinar Mitra Sepadan Finance, Kelapa Gading.

Sinar Mitra Sepadan Finance menjanjikan akan mengembalikan jaminan pinjaman berupa BPKB mobil selama 7-10 hari setelah melakukan pelunasan.

Namun sampai saat ini BPKB tersebut belum saya terima dan tidak ada kepastian kapan bisa saya ambil.

Berulang kali saya menghubungi Sinar Mitra Finance, dan selalu mendapatkan jawaban yang sama yaitu sedang dalam proses.


Asep Setiawan
Harapan Indah, Bekasi
*****@****.***
0811911215

(wwn/wwn)






Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial