Home > Pendidikan & Pelayanan Kesehatan > Pelayanan Kesehatan > Susahnya Registrasi Online Jamsostek

Susahnya Registrasi Online Jamsostek


712 dilihat

Jakarta - Saya menjadi peserta Jamsostek sejak Maret 2012 dimana perusahaan saya terdaftar di kantor cabang Kebon Sirih Jakarta Pusat.

Setelah satu tahun bekerja, saya mencoba untuk registrasi online, namun ada informasi bahwa ada data yang tidak sama dengan database dan saya diminta untuk datang ke kantor cabang dimana perusahaan saya terdaftar.

Pada tanggal 28 Mei 2013 saya ke kantor Jamsostek Kebon Sirih, seorang petugas menjanjikan bahwa dalam tiga hari saya sudah bisa registrasi online..

Namun hingga saat ini, sudah tiga bulan berlalu saya masih belum bisa registrasi online dengan alasan data saya masih tidak valid. Saya sudah mencoba mengubungi kantor Jamsostek Kebon Sirih, namun hanya diterima mesin penjawab .


Alain Rizky
Jl Kayumas Utara, Jakarta Timur
*****@****.***
08562619099

(wwn/wwn)






Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

letstalk@suratpembaca.com
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial

suratpembaca apps