Surat Pembaca Indonesia

Tagihan tidak Menunggak, Meteran Dilepas PLN

Pemerintah

Manado - (PLN telah menanggapi keluhan)Saya adalah pelanggan PLN dengan nomor pelanggan 311900161055 yang pada bulan Oktober 2014 didatangi petugas yang melepas meteran listrik di rumah saya yang tak ditempati.Mengapa PLN melepas meter listrik tanpa ada konfirmasi? apakah karena rumah saya tidak berpenghuni, kemudian sengaja dilepas agar dapat diganti dengan meter listrik pra bayar?Sebagai konsumen, saya meminta dengan hormat kepada PLN Area Manado, untuk segera memasang kembali meter listrik yang lama.Saya tidak ingin dipasang listrik prabayar karena kontrak pemasangan sejak awal adalah meter pasca bayar. Terimakasih.DeydiMapanget, Manadodeydimokoginta@yahoo.com087846833000(wwn/wwn)


868 dilihat